DESIGN ENGSEL KUPU-KUPU

Muh. Amar Almubaraqa Mustafa

0 orang menyukai ini
Suka
Summary

Seperti yang kalian ketahui bahwa Autocad adalah perangkat lunak komputer CAD untuk menggambar 2 dimensi dan 3 dimensi yang dikembangkan oleh Autodesk. Pada portofolio kali ini saya mendesain sebuah engsel pintu berjenis kupu-kupu. Berikut adalah penjelasan lebih lanjut tentang desainnya.

Description

DESIGN ENGSEL KUPU-KUPU

DASAR TEORI

Engsel ini dinamakan demikian karena bentuknya yang sama seperti kupu-kupu. Meski polanya berbeda-beda, engsel ini hanya tersedia dalam ukuran kecil serta bentuknya tipis dan bahannya ada yang terbuat bahan kuningan.

FUNGSI

Engsel ini digunakan untuk menyatukan dua komponen dan sering dipasang di bagian luar karena dapat menciptakan sisi estetika. Engsel ini biasanya dipakai untuk beban yang tidak terlalu berat misalnya untuk jendela, lemari, loker, peti dan sebagainya. Engsel ini mempunyai beberapa ukuran mulai dari 1,5inch, 2inch, 2,5inch, 3inch, dan 4inch. Keunggulan engsel kupu-kupu ini adalah harganya yang terjangkau dan mudah ditemukan.

GAMBAR 

  1. Daun : juga dikenal sebagai sayap, itu adalah bagian datar dari engsel yang terpasang pada pintu dan kusen
  2. Knuckle : bagian tengah, biasanya berbentuk silindris, tempat daun engsel bertemu. 

 

GAMBAR KERJA

Berikut gambar kerja dari engsel kupu-kupu menggunakan proyeksi eropa

  1. Engsel Kupu-Kupu

 

2. Daun Kanan Engsel

 

3. Daun Kiri Engsel

 

4. Knuckle Engsel