Basic Excel tentang excel scatter dan correlation

Khairah Gusti

2 orang menyukai ini
Suka
Summary

summary

excel adalah aplikasi yang memungkinkan input data berupa tulisan, angka , ataupun fungsi kompleks lainnya. Aplikasi inijuga dikenal dengan sebutan speedsheet yaitu lembar kerja elektronik program ini membantu pengguna untuk menghitung, menganalisis dan dapat mempresentasikan data tersebut.

Description

Summary 

excel adalah aplikasi yang memungkinkan input data berupa tulisan, angka , ataupun fungsi kompleks lainnya. Aplikasi inijuga dikenal dengan sebutan speedsheet yaitu  lembar kerja elektronik program ini membantu pengguna untuk menghitung, menganalisis dan dapat mempresentasikan data tersebut. 

Definisi excel correlation dan scatter 

Korelasi dalam Excel merujuk pada metode statistik untuk mengukur hubungan antara dua variabel. Dalam Excel, korelasi dapat dihitung menggunakan fungsi CORREL. Fungsi CORREL dapat menghitung korelasi antara dua set data dengan skala pengukuran numerik yang sama. 

Hasil korelasi dapat memiliki nilai antara -1 dan 1. Nilai korelasi 1 menunjukkan korelasi positif sempurna, sedangkan nilai -1 menunjukkan korelasi negatif sempurna. Nilai korelasi 0 menunjukkan bahwa tidak ada korelasi antara dua set data.

Dalam Excel, korelasi seringkali digunakan bersama dengan scatter plot untuk memvisualisasikan hubungan antara dua variabel. Diagram Scatter berfungsi untuk melakukan pengujian terhadap seberapa kuatnya hubungan antara 2 (dua) variabel serta menentukan jenis hubungan dari 2 (dua) variabel tersebut apakah hubungan Positif, hubungan Negatif ataupun tidak ada hubungan sama sekali. Grafik scatterplot atau yang memiliki nama lain grafik pencar merupakan diagram grafis yang dibangun dari dua sumbu X dan Y (variabel X dan variabel Y). Nilai dari sepasang variabel ini digambarkan sebagai titik-titik point. Karena itu scatter diagram sering pula disebut sebagai scatter plots.

Menganalisis Data menggunakan Excel Correlation dan Scatterplot

saya analisis mengunakan Excel 2013, dan berikut ini langkah langkahnya :

  • Mendownload/mengunduh Data 

Hal yang harus dilakukan pertama yaitu unduh dataset dari kaggle pada link berikut ini https://www.kaggle.com/datasets/toramky/automobile-datasetpastikan kalian sudah memiliki akun terlebih dahulu, klik download pada dataset tersebut. 

  • merapikan data 

Dibawah ini tampilan dataset yang sudah di Save as file dan atur nama file sesuai keinginan.

Merapihkan data dengan memnilih menu Bar Data lalu klik Text to coloumns>Delimited>pilih Delimeters comma>Finish , rapihkan setiap kolom dan lebar agar dapat terbaca dengan baik. 

 

kemudian langsung klik Finish. dan berikut hasil nya yang sudah rapih dibawah :

 :

Visualisasi Data Engine-size dan Price dengan Menggunakan Scatter Plot

  • tambahkan sheet baru lalu salin (copy) kolom Egine-size dan price

  • Blok kolom Egine-size dan price lalu pilih menu insert >menu chart>scatter> pilih scatter plot chart. 

  • Blok semua judul diagram dan ganti dengan judul yang diinginkan disini saya menulis hasil sactter 
  • tambahkan judul pada sumbu vertical dan horizontal diagram dengan cara double klik diagram setelah itu memilih tanda +dan ceklis Axis Title,  Kemudian ganti judul sumbu vertical dangan price dan sumbu horizontal dengan Egine-size

 

  • Kita juga dapat merubah latar belakang diagram dengan warna lain, yaitu dengan menggunakan fitur Fill & Line dengan lambang ember cat pada Format Area Chart. Double klik pada diagram untuk memunculkan fitur ini.
  • Klik Fill > solid fill > pilih warna yang diinginkan pada Color. Atur persentase Transparency untuk menambahkan efek transpar transparansi pada warna.

  • dan jika ingin merubah warna lalu klik Chart styles atau lambang kuas dan pilih warna yang diinginkan pada Color.
  • dan diagram sactter sudah selesai dibawah ini
  • .

 

Uji Kolerasi Antara Egine-size dengan price 

Untuk menghitung Korelasi dengan menggunakan rumus CORREL. Adapun rumus yang digunakan untuk mengetahui nilai korelasi antara Engine-size dengan Price  yaitu Hasil korelasi yang diperoleh yaitu sebesar 26.806.49

Koefisien korelasi mendekati 1 dengan nilai 26.806.49 yang artinya berhubungan positif. Sehingga dapat disimpulkan bahwa semakin besar Engine-size maka semakin tinggi Price atau harga jual dari produk tersebut.

Visualisasi Data Highway-mpg dan Price dengan Menggunakan Scatter Plot

  • Tambahkan sheet baru lalu copy kolom Highway-mpg dan Price.
  • Buat diagram scatter dengan langkah yang sama seperti sebelumnya.

  • Diagram Highway-mpg sudah selesai 

Uji Korelasi Antara Highway-mpg dengan Price 

Untuk menghitung Korelasi dengan menggunakan rumus CORREL. Adapunrumus yang digunakan untuk mengetahui nilai korelasi antara Highway-mpg dengan Price yaitu =CORREL(C2:C206;D2:D206). Hasil korelasi yang diperoleh yaitu sebesar -0,70469korelasi mendekati -1 dengan nilai -0,70469 yang artinya berhubungan negatif. Sehingga dapat disimpulkan bahwa semakin kecil Highway-mpg maka semakin rendah Price atau harga jual menjual  dari produk tersebut.

Nilai Rata-Rata pada Data Engine-size, Highway-mpg dan Price

Egine-size dengan perolehan hasil yaitu 126,9, sedangkan untuk mengetahuirata-rata pada data Pricedengan rata-rata yang diperoleh pada data price sebesar 13.207,1

Sedangkan Dengan Highway-mpg perolehan hasil yaitu 30,75sedangkan untuk mengetahui rata-rata pada data Price dengan rata-rata yang diperoleh pada data Price sebesar 13.207,1